EDUKASI SEKSUALITAS/REPRODUKSI ANAK PENYANDANG DISABILITAS PADA PEGAWAI PANTI SOSIAL MENUJU PROFESIONALITAS PELAYANAN

Dwi novrianda, Hermalinda Hermalinda, Deswita Deswita

Abstract

Abstract
Social Institution Bina Grahita Harapan Ibu (PSBGHI) is the only social institution in West Sumatra Province who provide social services and rehabilitation for people with mental disabilities. Persons with disabilities who are in the shelter are from various districts / cities in West Sumatra which amounted to 100 people. This orphanage is located in Kalumbuk, Padang City with an area of 5,007 m2. Since the implementation of regional autonomy, PSBGHI employees totaling 44 people either civil servants and honorarium received minimally training, seminars, even a refresher material. Partners in this IbM classified into 2 groups: 1) group of civil power as many as 24 people, with educational background is not a disability, and 2) a group of honorary staff of 20 people. Problems formulated partners namely the lack of knowledge about reproduction and sexuality in the development of persons with disabilities, reproductive problems / sexuality of persons with disabilities, and to tackle the problem. Results showed an increase understanding of sexuality and handling of sexuality problems encountered in children with disabilities. Therefore, the provision of material and playback video in the form of seminar is one alternative that can be given.
Keywords : disability, seminars, PSBGHI
Abstrak
Panti Sosial Bina Grahita Harapan Ibu (PSBGHI) merupakan satu-satunya panti sosial di Propinsi Sumatera Barat yang memberikan pelayanan dan rehabilitasi sosial bagi penyandang cacat mental (disabilitas). Penyandang disabilitas yang terdapat di panti ini berasal dari berbagai kabupaten/kota di Propinsi Sumatera Barat yang berjumlah 100 orang. Panti ini berlokasi di Kalumbuk, Kota Padang dengan luas area 5.007 m2. Semenjak pemberlakuan otonomi daerah, pegawai PSBGHI yang berjumlah 44 orang baik PNs maupun honor sangat minim sekali memperoleh pelatihan, seminar, bahkan penyegaran materi. Mitra pada IbM ini diklasifikasikan atas 2 kelompok yaitu 1) kelompok tenaga PNS sebanyak 24 orang, dengan latar pendidikan bukan disabilitas, dan 2) kelompok tenaga honorer sebanyak 20 orang. Permasalahan mitra yang dirumuskan yaitu minimnya wawasan tentang perkembangan reproduksi dan seksualitas pada penyandang disabilitas, permasalahan reproduksi/seksualitas penyandang disabilitas, dan penanganan permasalahannya. Hasil menunjukkan terjadi peningkatan pemahaman tentang perkembangan seksualitas dan upaya penanganan permasalahan yang ditemui pada anak penyandang disabilitas. Oleh karena itu pemberian materi dan pemutaran video dalam bentuk seminar merupakan salah satu alternatif yang dapat diberikan.
Kata kunci : disabilitas, seminar, PSBGHI

Full Text:

PDF

References

Dinas Sosial Provinsi Sumatera Barat. (2014). Informasi umum: Pelayanan rehabilitasi sosial penyandang cacat mental UPTD Panti Sosial Bina Grahita (PSBG) Harapan Ibu Padang. Padang: Dinsos Prov. Sumbar.

Efendi, M. (2006). Pengantar psikopedagogik anak berkelainan. Jakarta: Bumi Aksara.

Somantri, S. (2007). Psikologi anak luar biasa. Bandung: Refika Aditama.

Sutaat., Widodo, N., Murni, R., Habibullah, Pudjianto, B., Widiantoro, E. (2012). Lembaga pelayanan kesejahteraan sosial pemerintah daerah di era otonomi: Studi di tiga provinsi. Jakarta: P3KS Press.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.